Bintang Terkecil

Ketika senja telah datang
Mataharipun mulai tenggelam
Dan siang berganti malam

Kala hari mulai petang
Lembayung senjapun datang
Menanti gelapnya malam

Namun biarkanla...
Biarlah siang berganti malam
Biarlah hari menjadi petang
Karna bintang dan rembulan
Akan datang jadikan malam terang

Hingga...
Sang bintang terkecil datang